Dirlantas Polda Metro Rapat Bahas Perluasan Ganji-Genap di Jakarta

Muhamad Rizky, Jurnalis
Jum'at 02 Agustus 2019 11:20 WIB
Kombes Yusuf (Okezone)
Share :

Baca juga: Kurangi Polusi Udara, Anies Akan Sistem Ganjil-Genap di Jakarta

Seperti diketahui ganjil genap yang saat ini sudah berlaku dimulai pada pukul 06.00-10.00 WIB dan 16.00-20.00 WIB di Jalan Medan Merdeka Barat, Jalan MH Thamrin, Jalan Gatot Subroto, Jalan Sudirman, sebagian Jalan Jenderal S Parman dari ujung simpang Jalan Tomang Raya sampai Simpang KS Tubun.

Baca juga: Polda Metro Dukung Ganjil-Genap 15 Jam Diberlakukan Lagi di Jakarta

Selanjutnya, Jalan MT Haryono, Jalan HR Rasuna Said, Jalan DI Panjaitan, dan Jalan Ahmad Yani.

(Salman Mardira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya