Pemimpin Hong Kong: Aturan Hukum Rusak, Pemulihan Kota Bisa Berlangsung Lama

Rachmat Fahzry, Jurnalis
Selasa 13 Agustus 2019 11:05 WIB
Pemimpin Hong Kong Carrie Lam. Foto/Reuters
Share :

HONG KONG - Pemimpin Hong Kong Carrie Lam Selasa, (13/8/2019) mengatakan bahwa kegiatan melanggar hukum atas nama kebebasan bisa merusak aturan hukum dan pemulihan kota akibat protes dari massa pro-demokrasi bisa berlangsung lama.

"Kekerasan akan mendorong Hong Kong ke jalur yang tidak bisa kembali, serta bisa menjerumuskan masyarakat Hong Kong ke dalam situasi yang sangat mengkhawatirkan dan berbahaya," kata Lam saat konferensi pers mengutip Reuters, Rabu (13/8/2019).

"Situasi di Hong Kong dalam seminggu terakhir telah membuat saya sangat khawatir, kita telah mencapai situasi berbahaya," tambahnya.

Baca juga: Kendaraan Militer China Konvoi Menuju Kota Dekat Hong Kong

Baca juga: Cathay Pacific Ancam Pecat Karyawan jika Ikut Demo Massa Pro-Demokrasi Hong Kong

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya