926 Warga Cipinang Melayu Mengungsi Akibat Banjir, 114 di Antaranya Balita

Puteranegara Batubara, Jurnalis
Kamis 02 Januari 2020 14:10 WIB
banjir di CIpinang Melayu (Foto : Okezone.com)
Share :

Baca Juga : Macet Total, Kendaraan yang Terjebak di Tol Japek Dialihkan ke Jalur Arteri

Agus menjelaskan, warga memutuskan untuk mengungsi demi kepentingan keselamatan diri. Mengingat, volume air cukup tinggi menerjang wilayah Cipinang Melayu.

Dari data sementara, kata Agus, setidaknya ada dua Rukun Warga (RW) yang memilih mengungsi ke Universitas Borobudur. "RW 03 dan RW 04. Atau sekitar 12 RT yang mengungsi," tutup Agus.

(Angkasa Yudhistira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya