BNN Terlibat Kejar-kejaran dengan Mobil Pengedar Narkoba, Endingnya Nyungsep

Azhari Sultan, Jurnalis
Rabu 19 Agustus 2020 13:28 WIB
Mobil yang dikendarai terduga pengedar narkoba. Foto: dok.Polisi
Share :

Sementara Kepala BNN Provinsi Jambi Brigjen Pol Dwi Irianto saat dikonfirmasi membenarkan adanya kejadian tersebut.

“Iya baru dapat laporan. Nanti saya telefon lagi. Anggota di lapangan, nanti dikonfirmasi lagi ya,” ujar Dwi.

Akibat kejadian tersebut, mobil milik pelaku yang nyungsep di pinggir jalan sempat menjadi tontonan warga.

(Abu Sahma Pane)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya