Olly: Waspada Pemimpin Penebar Janji Manis!

Fahmi Firdaus , Jurnalis
Sabtu 28 November 2020 19:15 WIB
foto: ist
Share :

Semua program kerakyatan ini, kata Olly, akan dapat dijalankan jika ada dukungan politik yang besar dari masyarakat Sulut. Dukungan politik itu berupa dukungan suara pada saat pemilihan.

"Suara yang diberikan kepada Olly-Steven ini akan berdampak ke perintah pusat, sehingga banyak program dari pusat akan turun untuk Sulawesi Utara," jelas Olly.

"Masyarakat hanya cukup percaya kepada kami. Dalam waktu 1 tahun pasti langsung berubah," tandas Olly.

Pada pertemuan itu tampak dr Makmun Djaafara, Pendiri dan Pembina Sahabat Jawa-Gorontalo), Noho Pioyo, Pimpinan Komunitas Gorontalo dan Zainal Arifin Pimpinan Komunitas Jawa. Mereka mengaku mendukung dan terus bekerja untuk pemenangan Olly Steven demi Sulut yang tambah hebat.

(Fahmi Firdaus )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya