Tidak Keburu ke RS, Ibu Hamil Melahirkan Dalam Ambulans di Pinggir Jalan

Ahmad Subekhi, Jurnalis
Senin 23 Agustus 2021 11:25 WIB
Ibu hamil melahirkan di dalam ambulans (Foto: Ist/Ahmad Subekhi)
Share :

Ternyata, belum separuh perjalanan terjadi kontraksi. Mobil berhenti dan menepi, Afita pun harus menjalani proses persalinan di dalam mobil. Dengan cepat, terlahir bayi perempuan sehat, begitu juga kondisi ibunya.

Peristiwa unik ini menjadikan warga berdatangan ke lokasi. Mereka ingin melihat bayi lahir di dalam mobil ambulans.

"Ada orang melahirkan di dalam ambulans, saya tanya sudah lahir atau belum, sudah cewek lancar," ujar Kepala Desa Prayungan, Sutrisno.

Baca Juga:  Cerita Jokowi Perintahkan Panglima TNI dan Kapolri Tekan Lonjakan Covid di Kudus dan Bangkalan

Lantaran persalinan berjalan normal dan lancar, kondisi bayi dan ibunya juga sehat. Tim medis langsung membawa pulang bayi. Perawatan pasca melahirkan di lakukan bidan desa setempat dengan pengawasan Puskesmas Sawo.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya