Yana Supriyatna yang Hilang di Cadas Pangeran Justru Ditemukan di Cirebon

Hasan Hidayat, Jurnalis
Kamis 18 November 2021 21:27 WIB
Ilustrasi (Foto: Dokumentasi Okezone)
Share :

Seperti diketahui, Seorang warga Kabupaten Sumedang, Yana Supriatna (40) dilaporkan hilang di kawasan Cadas Pangeran. Motor dan helm Yana ditemukan aparat kepolisian di sekitar tebing, pada Rabu 17 November 2021.

Sebelum dilaporkan hilang, Yana sempat mengirimkan informasi kepada keluarga yang menyebutkan jika dia sedang Sholat Maghrib di sekitar Tebing Cadas Pangeran.

Namun, Yana kemudian tidak memberikan kabar kembali. Karena tidak bisa dihubungi, pihak keluarga menghubungi pihak kepolisian.

Di lokasi, kepolisian menemukan helm dan motornya yang masih terparkir di sekitar tebing Cadas Pengeran. Sementara, Yana tidak ditemukan di lokasi.

(Khafid Mardiyansyah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya