Baliho Supermarket di Tangerang Roboh Diterjang Hujan Angin

Nandha Aprilia, Jurnalis
Sabtu 05 Maret 2022 20:09 WIB
Baliho supermarket di Ciledug roboh (Foto: IG info_ciledug)
Share :

Lebih lanjut, dia pun menuturkan kronologi kejadian ini terjadi akibat hujan disertai angin yang kencang. Alhasil, baliho roboh dan menimpa lahan parkiran.

“Jadi baliho itu kan di pinggir jalan kena angin kencang jadi menimpanya ke parkiran,” ujarnya.

Baca Juga:  Angin Kencang, Rambu Jalan Roboh Timpa Pengemudi Ojol hingga Tewas

Dijelaskan Poltar, pihaknya juga bekerja sama dengan beberapa pihak dalam lakukan evakuasi ini. “Nanti kita kerja sama dengan Satpol Dinas Trantib kecamatan,” ujarnya.

Dia menegaskan, tidak adanya korban jiwa dari peristiwa ini. “Enggak ada korban jiwa dan saat ini sudah dalam perbaikan juga,” ujarnya.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya