Pesawat Boeing 737 China Eastern Terbang Mendekati Kecepatan Suara Sebelum Jatuh

Rahman Asmardika, Jurnalis
Rabu 23 Maret 2022 13:36 WIB
Tayangan televisi yang menampilkan berita tentang jatuhnya pesawat Boeing 737-800 China Eastern Airline, 21 Maret 2022. (Foto: Reuters)
Share :

Data kecepatan konsisten dengan video yang muncul untuk menunjukkan jet menukik pada sudut yang curam pada saat-saat sebelum tumbukan dan menunjukkan bahwa kemungkinan menghantam tanah dengan kekuatan besar.

Sejauh ini otoritas China belum mengetahui penyebab kecelakaan tersebut dan masih mencair kotak hitam pesawat. Perekam kotak hitam modern, yang menyimpan data pada chip komputer, biasanya selamat, meski pesawat mengalami kecelakaan kecepatan tinggi, namun menemukan benda itu di antara puing-puing adalah pekerjaan yang tidak mudah.

Pada Rabu (23/3/2022) pencarian korban dan kotak hitam di lokasi jatuhnya pesawat dihentikan sementara karena hujan lebat yang turun. Hingga 36 jam setelah kecelakaan, belum ada jasad korban yang ditemukan.

(Rahman Asmardika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya