Dalam kejadian tersebut tidak ada korban jiwa. Pemilik lapak mengalami kerugian yaitu beberapa bungkus kembang api mengalami kerusakan akibat terbakar dan lapak tempat berjualan rusak dengan jumlah kerugian kurang lebih Rp2 juta.
(Fahmi Firdaus )