KM Ladang Pertiwi Tenggelam, 7 Penumpang Berhasil Diselamatkan

Udin Syahruddin, Jurnalis
Sabtu 28 Mei 2022 11:38 WIB
Tim SAR cari kapal tenggelam di perarian Pangkep (Foto : iNews/Basarnas)
Share :

"Dari hasil komunikasi melalui radio kapal, bahwa kapal TB Sabang 25 berhasil kontak dengan TB Max yang membawa 9 orang, dan TB Cipta 2002 membawa 1 orang. Kebetulan kedua kapal tersebut menuju ke Morowali, dan diperkirakan akan singgah di perairan Tanakeke untuk menurunkan korban," ujar Djunaidi.

Berikut nama penumpang yang diselamatkan oleh TB Sabang 25 :

1. Thoibatussibhan, perempuan, 21 tahun.

2. M Rahman, laki-laki, 17 tahun

3. Syamsir, laki-laki, 41 tahun

4. Rahma Tullah, perempuan, 28 tahun

5. Hj Bidarapi, perempuan, 61 tahun.

6. Husni, perempuan, 40 tahun.

7. Moh Hidayatullah, laki-laki, 19 tahun.

Sementara itu hingga saat ini TB Max dan TB Cipta 2002 masih belum bisa di hubungi untuk mengetahui identitas penumpang yang diselamatkan.

(Angkasa Yudhistira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya