Permukiman Padat Penduduk di Makassar Terbakar, Warga Panik Selamatkan Barang Berharga

Muhammad Nur Bone, Jurnalis
Kamis 29 September 2022 05:28 WIB
Kebakaran di Makassar (Foto: M Nur Bone)
Share :

Personel Damkar Kota Makassar, Jabbar mengatakan, sumber api diketahui berasal dari salah satu rumah warga yang ditinggal pergi oleh penghuninya. Untuk memadamkan api, belasan unit armada pemadam kebakaran milik Pemerintah Kota Makasar, Sulawesi Selatan dikerahkan baru berhasil memadamkan api satu jam kemudian lantaram sempitnya akses jalan menuju titik lokasi kebakaran.

BACA JUGA:Kebakaran Permukiman Padat di Cikini, Warga Dibantu PPSU Bersihkan Sisa Puing 

Guna mengetahui penyebab pasti kebakaran, aparat kepolisian Polsek Rappocini langsung memasangi lokasi kebakaran dengan garis polisi untuk penyelidikan lebih lanjut.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya