Pulang Sekolah, 14 Anak Meninggal Usai Kapal Feri Tenggelam di Sungai Mekong

Susi Susanti, Jurnalis
Sabtu 15 Oktober 2022 20:06 WIB
Kapal feri tenggelam di Sungai Mekong Kamboja (Foto: AP)
Share :

“Masyarakat, terutama yang tinggal di bantaran sungai, harus sangat berhati-hati saat situasi banjir semakin meningkat,” katanya, merujuk pada musim hujan yang sedang berlangsung.

Diketahui, jutaan orang Kamboja tinggal dan bekerja di dekat sungai Mekong, jalur air utama yang melintasi beberapa negara Asia Tenggara dan China.

(Susi Susanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya