Viral Kisah Cinta Beda Usia, saat Istri Masih TK Suami Sudah Jadi Polisi

Tim Okezone, Jurnalis
Rabu 09 November 2022 16:31 WIB
Viral kisah cinta beda usia. (TikTok/@jennypuspita_11)
Share :

Postingannya itu pun menuai ragam komentar dari warganet. Hingga artikel ditulis, postingan itu menuai 3.121 komentar.

"Jodoh ga mandang usia," tulis akun @tI***.

"dari sini kita belajar bahwa jikalau engkau belum menemukan jodohmu maka jangan lah inscure mungkin jodohmu masih dalam proses pembuatan dengan skil," tulis @fucks*******.

"bagi yg masih jomblo sabar aja. mungkin jodoh kalian masih dlm proses pembuatan," kata @di***.

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya