Menurutnya, sebagai kaum intelektual, mahasiswa harus melek politik. Salah satu poin penting dalam melek politik adalah menolak adanya money politics.
Baca juga: Sudah Berbuat Banyak untuk Rakyat Jadi Alasan Pengacara Wanita Ini Jadi Caleg Perindo
"Jangan sampai memilih pemimpin yang menggunakan money politik dalam pemilu 2024 mendatang, pilihlah figur pemimpin yang berkualitas, mempunyai prestasi dan track record yang jelas," tuturnya.
(Fakhrizal Fakhri )