Partai Ummat Amien Rais Berpotensi Kangkangi PAN di Pemilu 2024

Tim Okezone, Jurnalis
Rabu 04 Januari 2023 13:46 WIB
Amien Rais/Tangkapan layar media sosial
Share :

“Karena masih ada anggapan bahwa di kalangan pemilih, mereka melihat PAN itu ada karena faktor Amien Rais meskipun ketua umum sekarang dijabat Zulkifli Hasan,” bebernya.

Dia menilai, Partai Ummat sudah pasti menjadi ancaman baru bagi PAN. Karena dalam partai politik kekuatan figur politik sangat penting, apalagi Amien Rais sama-sama sebagai pendiri kedua partai tersebut.

“Partai Ummat bisa saja memperoleh limpahan suara dari pemilih PAN yang dulunya loyal terhadap Amien Rais, meskipun porsinya sedikit paling tidak bisa mengguncang PAN " tutup Ikhwan.

(Fahmi Firdaus )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya