Perayaan Imlek di Klenteng Bio Hok Tek Tjeng Sin Jaksel Tanpa Barongsai

Ari Sandita Murti, Jurnalis
Sabtu 21 Januari 2023 15:26 WIB
Klenteng Bio Hok Tek Tjeng Sin (Foto: MPI)
Share :

Berdasarkan pantauan, tampak suasana di Klenteng Bio Hok Tek Tjeng Sin Kebayoran Lama biasa saja, tak ada hiasan ataupun ornamen-ornamen khususnya yang dipasang. Hanya tampak lampion yang berjejeran di sekitar tempat ibadah dan di dalam bangunan tempat ibadah.

Masyarakat juga masih tampak sepi yang datang untuk berkunjung ke Klenteng yang berlokasi di Jalan Tepekong nomor 15 itu. Hanya ada segelintir orang yang datang sekedar melakukan ibadah dan berdoa.

(Fakhrizal Fakhri )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya