Usai CT Scan, David Korban Penganiayaan Mario Masuk Ruang Radiologi

Selvianus, Jurnalis
Jum'at 24 Februari 2023 22:01 WIB
Pengacara David, Syahwan Arey (Foto: MPI)
Share :

Dengan dibawa ke ruangan radiologi, Syahwan berharap bisa mendapatkan hasil maksimal dan bisa diambil tindakan selanjutnya.

"Dibawa keruangan radiologi untuk diteliti secara mendalam mudah-mudahan ada perkembangan setelah ini. Kami mohon doa dari masyarakat, bantu doa dan dukungan, segera pulih dan sembuh agar bisa beraktivitas lagi," tutur Syahwan.

(Angkasa Yudhistira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya