Tak lupa, Jeannie berpesan kepada masyarakat khususnya yang berada di wilayah Bogor untuk tidak takut melapor kepada RPA Partai Perindo jika mengalami kekerasan fisik maupun seksual pada anak dan perempuan. RPA Partai Perindo siap mengawal secara gratis sampai tuntas di meja hijau.
"Semua orang baik anak atau perempuan yang mengalami tindak kekerasan baik fisik atau seksual untuk tidak malu, tidak sungkan melapor kepada di Bogor di rumah Ketua DPD RPA Bogor silahkan melapor kami siap mendampingi gratis," tutupnya.
(Nanda Aria)