5 Fakta Penemuan Mayat dalam Karung di Kolong Tol Cilincing Jakut

Nanda Aria, Jurnalis
Senin 29 Mei 2023 07:04 WIB
Ilustrasi/ Doc: Okezone
Share :

4. Ada tanda kekerasan

Menurut Gidion, dari pemeriksaan tahap awal yang dilakukan petugas dapat dipastikan bahwa bungkusan karung plastik tersebut merupakan mayat manusia dengan sejumlah luka. Namum demikian, pihaknya belum memastikan jenis kelamin mayat tersebut.

"Belum bisa diberitahukan, indikasinya mayat manusia. Iya betul (ada tanda kekerasan). Baru ada dua orang yang menemukan pertama yang dimintai keterangan. Tapi itu juga hanya saksi yang mengetahui keberadaan sekitar," Ucap Gidion.

5. Sejumlah saksi diperiksa

Menurut Gidion, dari pemeriksaan tahap awal yang dilakukan petugas dapat dipastikan bahwa bungkusan karung plastik tersebut merupakan mayat manusia dengan sejumlah luka. Namum demikian, pihaknya belum memastikan jenis kelamin mayat tersebut.

"Belum bisa diberitahukan, indikasinya mayat manusia. Iya betul (ada tanda kekerasan). Baru ada dua orang yang menemukan pertama yang dimintai keterangan. Tapi itu juga hanya saksi yang mengetahui keberadaan sekitar," ucapnya.

(Nanda Aria)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya