Korsel: Dunia Internasional Perlu Tegas Cegah Nuklir Korut

Susi Susanti, Jurnalis
Senin 10 Juli 2023 14:43 WIB
Dunia internasional diminta tegas cegah nuklir Korut (Foto: KCNA via Reuters)
Share :

"Sanksi internasional yang kuat terhadap Korut dapat mencegah kemajuan kemampuan nuklir dan rudal mereka,” lanjutnya.

Yoon mengatakan kepada AP bahwa dia akan memiliki "beberapa kesempatan" untuk berbicara dengan Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden di Vilnius tentang banyak topik termasuk penguatan komitmen keamanan AS dan perluasan kerja sama keamanan trilateral antara Seoul, Washington dan Tokyo.

Dia juga menegaskan dirinya akan bertemu Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida di sana, beberapa hari setelah pengawas nuklir PBB menyetujui rencana pelepasan air radioaktif yang diolah dari pembangkit listrik tenaga nuklir Fukushima yang lumpuh.

Persetujuan tersebut membuat kecewa banyak orang di Korsel dan negara tetangga lainnya.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya