Jadi Korban Tabrak Lari, ODGJ Ditemukan Tewas di Pringsewu

Ira Widyanti, Jurnalis
Selasa 15 Agustus 2023 14:00 WIB
ODGJ tewas jadi korban tabrak lari. (Ist)
Share :

Sementara Kanit Gakkum Satlantas Polres Pringsewu Aipda Dani Waldi menambahkan, pihaknya masih berupaya mengungkap pelaku tabrak lari tersebut.

"Dari rekaman CCTV, pengendara tersebut kabur setelah menabrak korban. Rekaman CCTV juga tidak begitu jelas, saksi saat kejadian juga tidak ada namun terus kita upayakan untuk mengungkapnya," tuturnya.

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya