Alasan Kenapa Ridwan Kamil Berhenti Jadi Gubernur Jabar

Bertold Ananda, Jurnalis
Senin 04 September 2023 20:27 WIB
Ilustrasi Ridwan Kamil mundur sebagai Gubernur Jabar (Foto: Agung Bakti)
Share :

2. Beristirahat dan Menikmati Waktu Luang Keluarga

Alasan kedua di balik berhentinya Ridwan Kamil usai menjabat menjadi gubernur Jabar yaitu ingin beristirahat serta menikmati waktu luang dengan keluarga. Selama menjabat menjadi gubernur selama 5 tahun, sudah banyak pencapaian yang dilakukannya sehingga menyita waktunya dengan keluarga. Diantaranya adalah kereta api cepat Kertajati, reformasi birokrasi hingga pengentasan desa tertinggal di Jabar.

3. Pergi Keliling Dunia 

Alasan ketiga dibalik berhentinya Ridwan Kamil usai menjadi gubernur dengan pergi keliling dunia bersama keluarga. Hal itu dilakukannya guna untuk beristirahat dari rutinitas padat menjadi seorang gubernur selama 5 tahun terakhir.*

(Hafid Fuad)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya