5 Fakta Mantan Bos Disiram Air Keras, Dilakukan saat Mati Listrik

Ira Widyanti, Jurnalis
Senin 16 Oktober 2023 04:26 WIB
Mantan bos disiram air keras lantaran pelaku sakit hati sering dimarahi (Foto: Freepik)
Share :

4. Air Keras Kena Wajah

Cairan itu mengenai wajah dan mulut korban, menyebabkan rasa sakit yang parah. Meskipun korban berusaha melakukan perlawanan, rasa sakit yang luar biasa membuatnya memutuskan untuk melarikan diri dan meminta pertolongan kepada anaknya.

Setelah peristiwa tersebut, korban menyadari cairan yang digunakan adalah amonia, suatu zat yang biasanya digunakan untuk mencegah pembekuan getah karet. Saat itu juga handphone korban dibawa kabur oleh pelaku.

5. Alami Gangguan Penglihatan

Akibat serangan tersebut, korban mengalami gangguan penglihatan, sensasi perih pada lidah dan wajah terbakar dan segera dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan medis.

"Anak korban selanjutnya melaporkan kejadian tersebut ke Polsek Pugung, sebab ayahnya mengalami luka dan kehilangan handphonenya," kata Kapolsek.

Berdasarkan keterangan tersangka, dia nekat melakukan kejahatan tersebut dipicu dendam kepada korban yang merupakan mantan bosnya.

(Angkasa Yudhistira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya