Dua Warga Sukabumi Ditangkap Tim Densus 88, Satu di Antaranya Eks Napiter Bom Jakarta

Dharmawan Hadi, Jurnalis
Jum'at 27 Oktober 2023 19:24 WIB
Illustrasi (foto: Okezone)
Share :

"Inisialnya R dan R yang diperkirakan usianya 27 tahun. Profesi dari keduanya adalah satu pedagang dan satu lagi guru ngaji. Dan kebetulan yang satu adalah ex napiter yang pernah terkena kasus yang sama (bom) di Jakarta," ujar Dadan.

Lebih lanjut Dadan mengatakan, dirinya menerima kabar bahwa ada 9 orang yang menjadi Daftar Pencarian Orang oleh Densus 88 Anti Teror dan 2 orang berasal dari Desa Kebonpedes, Kecamatan Kebonpedes, Kabupaten Sukabumi.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya