Panglima TNI Mutasi 60 Pati, Wakasau dan Pangkogabwilhan II Ikut Diganti

Jonathan Simanjuntak, Jurnalis
Minggu 19 November 2023 13:10 WIB
Panglima TNI Laksamana Yudo Margono. (Foto: Puspen TNI)
Share :

Brigjen TNI Supriyono dari Danrem 042/ Gapu(Jambi) Kodam II/ Swj menjadi Pa Sahli Tk.III Kasad Bid.Komsos. Adapu Kolonel Inf Rachmad akan mengisi jabatan yang ditinggalkan Supriyono.

Sementara di TNI AL beberapa di antaranya ialah Laksdya TNI Dadi Hartanto, M.Tr.(Han)., M.Tr.Opsla. dari Setjen Wantannas menjadi Danjen Akademi TNI, Laksda TNI Dr. T.S.N.B. Hutabarat, M.M.S. dari Deputi Bid. Pengkajian dan Penginderaan Sesjen Wantannas menjadi Setjen Wantannas (Sertijab Menunggu Keppres), Laksda TNI Ali Triswanto, S.E., M.Si. dari Tenaga Ahli Pengkaji Bid. Wawasan Nusantara Lemhannas menjadi Deputi Bid. Pengkajian dan Penginderaan Setjen Wantannas ( Sertijab Menunggu Keppres).

(Qur'anul Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya