Terbantu dengan Bazar Murah Minyak Goreng, Warga Bandung Doakan Perindo Menang Pemilu 2024

Agung Bakti Sarasa, Jurnalis
Selasa 30 Januari 2024 11:46 WIB
Caleg Perindo Djoni Toat bersama warga (Foto: MPI/Agung Bakti)
Share :

"Rame juga ini bukan cuman dari Babakan Ciparay, tapi kaya saya juga dari Bandung Kulon rame ke sini," ungkapnya.

Dewi pun berharap, kegiatan ini akan rutin digelar oleh Djoni Toat setelah menang di Pemilu 2024 nanti.

"Semoga kegiatan ini terus berlangsung sampai nanti pas Pak Djoni menang, harus terwujudlah pokoknya," imbuhnya.

Dewi pun memastikan, warga Bandung Kulon dan Babakan Ciparay akan terus mendukung partai yang dipimpin oleh Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo dan mendukung Capres Pemilu 2024 Ganjar Pranowo itu.

 BACA JUGA:

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya