Caleg Perindo Janji Benahi Sektor UMKM dan Masalah Pendidikan Zonasi di Jakarta

Iqbal Dwi Purnama, Jurnalis
Selasa 06 Februari 2024 20:44 WIB
Caleg Perindo Antonius Hartanto. (Foto: Iqbal)
Share :

Dalam rangka mengatasi permasalahan di sektor pendidikan, Antonius berkomitmen untuk memegang program Capres Nomor Urut 3 yang diusung oleh Partai Perindo, Ganjar Pranowo - Mahfud MD, yaitu memberikan akses pendidikan hingga sarjana untuk satu rumah tangga.

"Kalau kita bicara dari sisi pendidikan, kita sejalan dengan program pak ganjar, yang sangat bagus 1 keluarga 1 sarjana, itu kita harus eksekusi," tutupnya.

(Qur'anul Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya