BERBAGAI peristiwa penting dan bersejarah terjadi 23 Februari. Salah satunya wafatnya pendiri Muhammadiyah sekaligus pahlawan nasional, KH Ahmad Dahlan.
Berikut rangkuman Okezone, terkait beberapa peristiwa yang terjadi pada 23 Februari:
1. Organisasi Internasional untuk Standardisasi (ISO) Didirikan
International Organization for Standardization (ISO) berdiri pada 23Februari 1947. Organisasi ini adalah badan penetap standar internasional yang terdiri dari wakil-wakil dari badan standardisasi nasional setiap negara.
BACA JUGA:
2. Amerika Serikat Rebut Pulau Iwo Jima dari Jepang