Skema Ganjil Genap saat Mudik Lebaran Bakal Diawasi ETLE di Tol Cawang hingga Jabodetabek

Riana Rizkia, Jurnalis
Sabtu 30 Maret 2024 15:08 WIB
Share :

Di sisi lain Aan menegaskan bahwa penerapan skema ganjil-genap bukan merupakan opsi akhir saat melihat situasi di lapangan, melainkan bakal diterapkan langsung secara permanen selama masa arus mudik dan balik lebaran 2024.

Hal tersebut, kata Aan, dilakukan setelah pihaknya mengukur volume, capacity, ratio (VCR) yang menunjukkan kepadatan. Sehingga menurutnya, contra flow dan one way tidak dapat mengatasi kepadatan arus mudik dan balik Lebaran 2024.

"Bukan, bukan (opsi akhir). Itu (awalnya) opsi akhir memang, setelah kita simulasi vc rasionya masih tinggi. Kita masukan gage turun menjadi 0,7 (vcr)," kata Aan.

"Stuck kalau kita tidak lakukan intervensi tadi mulai contra flow, pembatasan jalan dan gage," sambungnya.

(Khafid Mardiyansyah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya