Lebih ekstrem lagi di Samudera Hindia selatan Sumba-Sabu. Pihaknya memprakirakan tinggi gelombang laut berpotensi hingga 3 meter di wilayah perairan ini dan berisiko tinggi terhadap kapal Ferry.
Keadaan berisiko ini berpotensi terjadi hingga 9 Agustus 2024. "Kondisi sinoptik, umumnya angin bertiup dari arah Timur Laut-Tenggara dengan kecepatan 1-7 Skala Beaufort," ucapnya.
(Qur'anul Hidayat)