Bentrokan di Tanah Abang Tewaskan 1 Orang, Polisi Tangkap 3 Tersangka

Riyan Rizki Roshali, Jurnalis
Jum'at 20 Desember 2024 13:36 WIB
Ilustrasi Penangkapan. Foto: Dok Okezone.
Share :

Kronologi

Kasus ini bermula dari adanya keributan antara pekerja proyek dan warga di Tanah Abang, Jakarta Pusat terjadi pada Selasa (17/12/2024) lalu. Keributan tersebut diduga akibat adanya kesalahpahaman.

"Untuk motif dugaan awal adalah miskomunikasi tetapi sedang kami dalami," kata Kapolsek Tanah Abang AKBP Aditya Simanggara kepada wartawan, Rabu (17/12/2024).

(Puteranegara Batubara)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya