Kunjungan ini diharapkan menjadi tonggak penguatan hubungan strategis dan kerja sama bilateral antara Indonesia dan Thailand di berbagai bidang.
Turut mendampingi Presiden Prabowo dalam penerbangan menuju Thailand adalah Menteri Luar Negeri Sugiono dan Sekretaris Kabinet Teddy Indra Wijaya.
(Fahmi Firdaus )