Kelakar Pramono Soal Transjabodetabek, Netizen Minta Rute Madinah-Blok M

Jonathan Simanjuntak, Jurnalis
Selasa 10 Juni 2025 19:13 WIB
Gubernur Jakarta Pramono Anung/Foto: Jonathan Simanjuntak-Okezone
Share :

Mantan Menteri Sekretaris Kabinet itu juga mengaku dirinya akan segera membuka pasar baru di daerah Jakarta. Hal ini merujuk pada kawasan Blok M di Jakarta Selatan yang mulai dipadati warga.

"Saya memang ingin membuka beberapa tempat-tempat baru yang di Jakarta, tadi kami sudah rapat secara khusus untuk membuka pasar baru," ungkap dia.

(Fetra Hariandja)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya