Bak Film Action! Penangkapan Dramatis Debt Collector Bawa 1 Kg Sabu di Kampar

Banda Haruddin Tanjung, Jurnalis
Kamis 31 Juli 2025 20:19 WIB
Penangkapan debt collector bawa sabu (foto: Okezone/Banda)
Share :

Markus mengungkapkan, bahwa kedua pelaku diyakini terlibat dalam sindikat peredaran narkoba yang lebih besar.

"Kedua pelaku ini kita yakini terlibat dengan sindikat peredaran narkoba yang dalam pengembangan yang kami lakukan, FY memiliki big boss dengan inisial A," ujarnya. 

Ia juga menyampaikan bahwa penyelidikan lanjutan terindikasi adanya pengembangan kasus untuk memburu bos besarnya.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya