Israel Telah Menjadi 'Aktor Jahat' yang Mengancam Kawasan Timur Tengah

Tim Okezone, Jurnalis
Sabtu 27 September 2025 15:18 WIB
Menteri Luar Negeri Turki, Hakan Fidan/Foto: Anadolu Agency
Share :

Israel di bawah rezim PM Benjamin Netanyahu, telah berubah menjadi 'aktor jahat'.

Menyikapi hal ini, Fidan menyerukan negara-negara anggota OKI mengadopsi posisi terpadu dan melanjutkan upaya guna menghentikan semua transfer senjata dan amunisi internasional ke Israel.

Ia juga menekankan pentingnya memperkuat jalur hukum dengan menjadikan proses di Mahkamah Internasional (ICJ) dan Mahkamah Pidana Internasional (ICC) sebagai alat yang efektif untuk mengakhiri impunitas.

(Fetra Hariandja)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya