Prabowo: Polisi Selalu Dijelekin dan Dicaci-maki di Seluruh Dunia!

Binti Mufarida, Jurnalis
Rabu 29 Oktober 2025 17:28 WIB
Prabowo: Polisi Selalu Dijelekin dan Dicaci-maki di Seluruh Dunia!
Share :

"Saya ambil contoh begini. Kalau ada sekolah muridnya ada yang tawuran, apa sekolahnya salah? Apa guru-gurunya semuanya salah? Ini anak ya memang bandel," ungkapnya.

Oleh karena itu, Prabowo menyatakan kepercayaannya terhadap lembaga-lembaga negara seperti Polri dan TNI. Dia yakin mereka tidak segan menindak anggota yang melanggar disiplin.

"Saya kira institusi kita polisi, tentara, kejaksaan semua tidak ragu-ragu menindak anggotanya yang tidak tertib. Saya percaya itu," tandasnya.

(Fahmi Firdaus )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya