Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Mahasiswa UI Serukan #JokowiBohong Selama Dua Jam

Marieska Harya Virdhani , Jurnalis-Minggu, 24 Mei 2015 |23:23 WIB
Mahasiswa UI Serukan #JokowiBohong Selama Dua Jam
#JokowiBohong jadi trending topic Twitter
A
A
A

DEPOK - Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Indonesia (BEM UI) mengajak mahasiswa melakukan tweet bomb (tweet serentak) dengan tagar #JokowiBohong yang di-mention ke akun @jokowi_do2. Aksi ini sebagai bentuk kekecewaan karena Presiden Jokowi tidak jadi menemui mahasiswa besok.

"Kekecewaan bersama atas janji palsu kepada mahasiswa ketika aksi 21 Mei 2015 kemarin," tukas Ketua BEM UI Andi Aulia Rahman, Minggu (24/5/2015) malam.

Tweet bomb #JokowiBohong berlangsung dua jam dari pukul 20.00 WIB hingga 22.00 WIB. Hingga berita ini diturunkan, #JokowiBohong berada di posisi 7 trending topic Twitter.

Andi menjelaskan pada 21 Mei yang lalu, BEM UI bergabung dengan BEM Seluruh Indonesia melakukan aksi unjuk rasa menyampaikan tuntutan terkait harga BBM, nasionalisasi aset, dan program Nawacita Jokowi.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement