Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Lombok Bangkit, 100 Prajurit Zeni Marinir Bantu Percepatan Pembangunan

Achmad Fardiansyah , Jurnalis-Selasa, 18 September 2018 |18:59 WIB
Lombok Bangkit, 100 Prajurit Zeni Marinir Bantu Percepatan Pembangunan
100 prajurit Zeni Marinir diterbangkan ke Lombok
A
A
A

Alat berat milik TNI diterjunkan ke Lombok (Foto: Istimewa)

Di sisi lain, pelaksanaan tugas TNI di Lombok merupakan amanat dari Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 34 Tahun 2004 tentang Tentara Nasional Indonesia, dimana salah satu tugas pokok TNI yaitu melaksanakan tugas Operasi Militer Selain Perang (OMSP).

“Untuk diketahui ada 14 pokok tugas TNI dalam OMSP, khususnya pada nomor 9 yaitu membantu tugas pemerintahan di daerah dan nomor 12 membantu menanggulangi akibat bencana alam, pengungsian dan pemberian bantuan kemanusiaan. Itu yang menjadi pedoman kami,” tegasnya.

(Angkasa Yudhistira)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement