(Baca Juga: Bau Kali Item yang Mendunia Jelang Asian Games)

Anies bahkan mendapatkan laporan terkait banyak sampah-sampah berukuran besar yang terjaring saat hujan besar. Sehingga, Pemprov DKI Jakarta mengaku kerepotan untuk mengurusnya.
"Saya menemukan langsung kasur besar sekali, itu repot buangnya cari tempat sampah susah, pas hujan tinggi kasurnya dilempar ke sungai. Nah, polusi itu bukan hanya bau tapi juga polusi yang sifatnya cair dan solid jadi itu jadi penanganan kita," tandasnya.
(Arief Setyadi )