BACA JUGA: Ingin Merawat Anak, Remaja yang Gabung ISIS Ingin Pulang ke Inggris
"Kami sedang mempertimbangkan semua jalan hukum untuk menentang keputusan ini," kata Akunjee melalui Twitter.
Sky News, mengutip sumber-sumber pemerintah, mengatakan, kewarganegaraan Begum dapat dicabut karena dia memiliki kewarganegaraan ganda Inggris-Bangladesh.
Kantor Urusan Dalam Inggris belum memberikan komentarnya mengenai keputusan itu.
(Rahman Asmardika)