 
                Dalam pertemuan itu, Presiden Jokowi juga menyampaikan apresiasi dari seluruh masyarakat Indonesia atas diberikannya kuota tambahan kembali sebesar 10.000 jamaal haji.
"Raja Salman juga menyampaikan apresiasi yang tinggi atas kepemimpinan Indonesia di dalam menjaga stabilitas kawasan dan dunia," ucap Menlu Retno.
(Baca juga: Agenda Jokowi Selama di Arab Saudi, Bertemu Raja Salman & Putra Mahkota)
