Dia kemudian membaringkan tubuh anak gajah itu di jalan sebelum bergabung dengan kawanan lainnya.
Setelah semua bergabung dengannya, dia pergi ke semak-semak lagi, membawa tubuh anak itu.
Kaswan mencuit, “Prosesi pemakaman gajah mengharukan gajah membawa mayat anaknya.”
"Keluarga tidak akan meninggalkan bayinya."
(Rachmat Fahzry)