Menurut dia, kini kehidupan di dunia nyata sudah sangat bergantung kepada sosial media. Oleh sebab itu, Kemenkominfo sekarang gencar memberi edukasi ke seluruh daerah di Indonesia tentang tata cara penggunaan internet secara baik dan benar.
"Setiap hari selalu datang untuk, menggunakan internet secara baik dan benar. Anak muda sudah tidak bisa dijauhkan dari internet," kata dia.
(Salman Mardira)