Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Karyawan Pupuk Dikagetkan Kemunculan Anak Buaya di Selokan Air

Sigit Dzakwan , Jurnalis-Senin, 03 Februari 2020 |18:30 WIB
Karyawan Pupuk Dikagetkan Kemunculan Anak Buaya di Selokan Air
Anak buaya yang menggegerkan karyawan pupuk (foto: ist)
A
A
A

Ia mengatakan, saat ini anakan buaya tersebut masih diamankan di sekitar gudang pupuk.

“Kita belum melapor ke BKSDA Kalteng, SKW 2 Pangkalan Bun. Tapi nanti kalau petugas ke sini langsung kita serahkan,” tuturnya.

Sementara itu, Staff BKSDA Kalteng SKW 2, Pangkalan Bun, Nasibah saat dikonfirmasi mengaku belum mendapat laporan dari salah satu karyawan.

“Kami belum mendapat laporan, tapi ini kita langsung ke sana setelah mendapat info dari wartawan. Kita akan langsung ambil buaya tersebut dan akan kita bawa ke markas BKSDA,” ujar Nasibah.

Untuk diketahui, pada Sabtu malam lalu memang Pangkalan Bun dan wilayah sekitarnya terjadi hujan yang cukup deras. Sejumlah sungai meluap. Diduga anakan buaya tersebut terbawa air sungai menuju area gudang pupuk.

(Awaludin)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement