Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Cerita Keluarga Whitaker yang Melakukan Perkawinan Sedarah Hingga Alami Kelainan Mental dan Fisik

Asthesia Dhea Cantika , Jurnalis-Selasa, 22 November 2022 |14:50 WIB
Cerita Keluarga Whitaker yang Melakukan Perkawinan Sedarah Hingga Alami Kelainan Mental dan Fisik
Ilustrasi (Foto: Istimewa)
A
A
A

Dengan melihat kondisi keluarga Whitaker, Laita berasumsi jika perkawinan sedarah adalah hal biasa di beberapa bagian Virginia Barat dan cara tetangganya yang protektif melindungi bisa menjadi penyebab yang memungkinkan.

"Banyak laporan mengungkapkan bahwa keturunan inbrida menderita cacat kognitif yang berkurang, gangguan fungsi paru-paru, penyakit jantung dan rentan terhadap penyakit lainnya. Anak-anak bawaan memiliki risiko lebih tinggi mengalami kelainan genetik resesif" terangnya.

Keluarga Whitaker mengalami kondisi bawaan yang berkaitan erat secara biologis dan genetik satu sama lain. Itulah yang menyebabkan kecacatan kognitif mereka.

Meskipun keluarga Whitaker sangat terbelakang dalam kehidupan. Tetangga sekitar sangat menjaga. Mereka bahkan menyodoro senjata saat seorang wartawan ingin meliput keluarga tersebut. Hal ini karena tetangga tak mau ada yang mengusik kehidupan keluarga Whitaker.

(RIN)

(Rani Hardjanti)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement