Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Sudah Hamil Duluan, Ratusan Pelajar Lulusan SMP di Pacitan Ajukan Dispensasi Nikah

Ahmad Subekhi , Jurnalis-Rabu, 18 Januari 2023 |17:15 WIB
Sudah Hamil Duluan, Ratusan Pelajar Lulusan SMP di Pacitan Ajukan Dispensasi Nikah
Ilustrasi: Freepik
A
A
A

Hakim Pengadilan Agama Pacitan, Nur Habibah menilai, fenomena tingginya angka dispensasi nikah ini perlu mendapatkan perhatian semua pihak.

“Termasuk memberikan edukasi kepada orangtua dan anak-anak,” ujar Nur Habibah di Pengadilan Agama Pacitan, Rabu (18/1/2023).

Sebab kata dia, anak-anak yang menikah namun belum cukup umur secara psikologis belum siap untuk menjalani pernikahan.

(Fahmi Firdaus )

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement