Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Ditangkap di Bali, Buronan Interpol Roma Terlibat Kasus 160 Kg Ganja

Mohamad Chusna , Jurnalis-Rabu, 08 Februari 2023 |14:22 WIB
 Ditangkap di Bali, Buronan Interpol Roma Terlibat Kasus 160 Kg Ganja
Illustrasi (foto: freepick)
A
A
A

Dari hasil pemeriksaan, Antonio sempat berlibur di Bangkok dan Malaysia sebelum akhirnya ditangkap. Bule kelahiran 3 Oktober 1990 itu juga memiliki dua kewarganegaraan, Italia dan Australia.

 BACA JUGA: Polri Masih Koordinasi dengan Interpol AS untuk Pulangkan Saifuddin Ibrahim

Sementara itu, Kasubdit 4 Ditreskrimum Polda Bali, AKBP Ni Luh Kompiang Srinadi menambahkan, Antonio rencananya akan diekstradisi ke Italia.

"Kita masih bekoordinasi dengan Interpol di Jakarta. Apakah Polri yang akan membawanya ke sana atau interpol Roma yang menjemput," pungkasnya.

(Awaludin)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement