Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Usai Berkeliaran di Jalanan Selama 3 Jam, Zebra Akhirnya Pulang ke Kebun Binatang

Susi Susanti , Jurnalis-Jum'at, 24 Maret 2023 |06:48 WIB
Usai Berkeliaran di Jalanan Selama 3 Jam, Zebra Akhirnya Pulang ke Kebun Binatang
Zebra berkeliaran di jalanan selama tiga jam (Foto: Tangkapan layar media sosial)
A
A
A

Sero akhirnya dijebak petugas menggunakan pagar pengaman setelah masuk gang sempit.

Dia ditenangkan sebelum dibawa kembali ke kebun binatang di belakang truk.

Seorang pejabat di Children's Grand Park Zoo mengatakan kepada Associated Press bahwa zebra telah diperiksa oleh dokter hewan dan dalam kondisi stabil.

Menurut situs webnya, kebun binatang ini menampung lebih dari 400 hewan dari 38 spesies, termasuk, monyet, keledai, dan anjing Korea.

(Susi Susanti)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement