Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Petaka Perang Saudara, Raja Majapahit Tewas Dipenggal Kepalanya

Arief Setyadi , Jurnalis-Sabtu, 13 Mei 2023 |06:07 WIB
Petaka Perang Saudara, Raja Majapahit Tewas Dipenggal Kepalanya
Ilustrasi (Foto: Ist)
A
A
A

Bhre Wirabhumi menikah dengan Bhre Lasem sang Alemu, putri Bhre Pajang yang merupakan adik Hayam Wuruk. Dituliskan dalam Nagarakretagama, istri Bhre Wirabhumi adalah Nagarawardhani, putri Bhre Lasem alias Indudewi. Indudewi adalah putri Rajadewi dan Wijayarajasa.

Bhre Wirabhumi yang lahir dari selir Hayam Wuruk, menjadi anak angkat Rajadewi yang merupakan bibi Hayam Wuruk). Ia kemudian dinikahkan dengan Nagarawardhani, cucu Rajadewi.

(Artikel ini pernah ditulis Doddy Handoko)

(Arief Setyadi )

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement